Minggu, 28 Mei 2023
#TemanPemilih, Anggota KPU Kabupaten Empat Lawang Hendra Gunawan, Kasubbag Teknis Pemilu dan Hupmas Yance Martin, serta operator Silon mengikuti Bimbingan Teknis Tata Cara Verifikasi Administrasi Persyaratan Bakal Calon Anggota DPD, DPR, DPRD Provinsi, DPRD Kab/Kota serta Penggunaan Silon dalam Pemilihan Umum Tahun 2024. Bertempat di Hotel Grand Sahid Jaya Jakarta, kegiatan diikuti dari 25 - 28 Mei 2023.
#KPUMelayani
#PemiluSerentak2024