
Rapat Koordinasi dan Bimbingan Teknis Persiapan Pengadaan Logistik Pilkada 2024
#TemanPemilih, KPU Kabupaten Empat Lawang mengikuti Rapat Koordinasi dan Bimbingan Teknis Persiapan Pengadaan Logistik Pilkada 2024 untuk kelas Pimpinan dan kelas Personel Bersertifikat PBJ (Pokja Pemilihan) di Jakarta (2-9 Juli 2024).
Turut hadir Ketua KPU Kabupaten Empat Lawang (Eskan Budiman), Sekretaris KPU Kabupaten Empat Lawang (Misran Ayudi) dan Pejabat Pengadaan Barang/Jasa (Yance Martin) sebagai peserta.
#KPUMelayani
#PilkadaSerentak2024
Bagikan:
Telah dilihat 7 kali